Selasa, 11 Februari 2020

Kisah Nabi Sulaiman AS

 
Kisah Nabi Sulaiman a.s cukup banyak sekali. Nabi Sulaiman adalah salah seorang putera Nabi Daud. Sejak ia masih kanak-kanak berusia sebelas tahun, ia sudah menampakkan tanda-tanda kecerdasan, ketajaman otak, kepandaian berfikir.
Dalam Kisah Nabi Sulaiman, diceritakan pula bahwa beliau memiliki ketelitian di dalam mempertimbangkan dan mengambil sesuatu keputusan. Ia juga sudah di nobatkan sebagai pengganti kepemimpinan ayahnya jika ayahnya meninggal.
Allah SWT memberikan nikmat-nikmat dan mukjizat-Nya yang khusus dan agung kepada Nabi Sulaiman, menjadi penguasa yang tak tertandingi di muka bumi. Namun Nabi Sulaiman tetap menunjukkan sebagai manusia yang paling banyak berzikir kepada-Nya dan manusia yang paling banyak bersyukur di zaman-Nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Nama Allah ke 100

Dalam Al-qur'an hanya terdapat 99 nama Allah tang tertulis, dan ada satu yang menjadi rahasia yang selama ini banyak dicari ...